MANG IDI in GEDE PANGRANGO STORY (2)
MANG IDI …. Who is He ?
Bagi anda yang hobby Hiking / Camping ke Gunung Gede Pangrango tentunya sudah tidak asing lagi dengan bapak yang satu ini, dialah MANG IDI sosok bapak yang low profile, tapi kecerdasannya tidak kalah dengan yang lain, beliau menguasai pasar perdagangan di areal parkir / pangkalan menuju Gunung Gede Pangrango, beliau pantas disebut the smart dad karena memiliki kecerdasan hati yang luar biasa. usahanya bernama “ WARUNG MANG IDI”, namun diperlengkapi oleh berbagai hal yang membuat orang tertarik.
Apa rahasianya sampai warung mang idi laris manis dan sering dikunjungi banyak orang. Yang pertama secara teory beliau menerapkan “ One Stop Shopping “ , walaupun beliau belum pernah belajar namun naluri kecerdasannya berjalan kearah sana, warung bukan sekadar warung, tapi isinya diperlengkapi dengan kebutuhan – kebutuhan lain spt ; Penitipan motor/mobil 24 jam, Tempat peristirahatan + kamar mandi GRATIS, Mushola, Kebun Strawbery langsung petik dari kebun, informasi untuk keperluan Camping dll. Beliau terus mengembangkan perkebunannya dan secara tidak langsung dapat menghijaukan Bumi ini untuk mengurangi efek Rumah Kaca ( GLOBAL WARMING ).
Dan yang paling kita kagum.. karena tidak semua orang bisa melakukannya yaitu ke ramah tamahan / kelemah lembutan beliau dalam bersikap, bahkan setiap orang yang datang ia anggap seperti saudara dan sesekali kalau kita pulang dibawain oleh-oleh,
luar .. biasa… .Bisa anda buktikan sendiri kalau berlibur ke Kebun Raya Cibodas / start point pendakian Gede Pangrango .
Saya teringat sebuah hadist sbb ;
“ Tidak termasuk beriman seseorang diantara kamu , jika ia tidak mencintai saudaranya seperti ia mencintai dirinya sendiri “ ( Al-Hadist ).
Demikian kisah singkat dari sosok MANG IDI, Terima kasih dan semoga bermanfa’at…
Wassalamualaikum,
Nandang Surachman
MANG IDI …. Who is He ?
Bagi anda yang hobby Hiking / Camping ke Gunung Gede Pangrango tentunya sudah tidak asing lagi dengan bapak yang satu ini, dialah MANG IDI sosok bapak yang low profile, tapi kecerdasannya tidak kalah dengan yang lain, beliau menguasai pasar perdagangan di areal parkir / pangkalan menuju Gunung Gede Pangrango, beliau pantas disebut the smart dad karena memiliki kecerdasan hati yang luar biasa. usahanya bernama “ WARUNG MANG IDI”, namun diperlengkapi oleh berbagai hal yang membuat orang tertarik.
Apa rahasianya sampai warung mang idi laris manis dan sering dikunjungi banyak orang. Yang pertama secara teory beliau menerapkan “ One Stop Shopping “ , walaupun beliau belum pernah belajar namun naluri kecerdasannya berjalan kearah sana, warung bukan sekadar warung, tapi isinya diperlengkapi dengan kebutuhan – kebutuhan lain spt ; Penitipan motor/mobil 24 jam, Tempat peristirahatan + kamar mandi GRATIS, Mushola, Kebun Strawbery langsung petik dari kebun, informasi untuk keperluan Camping dll. Beliau terus mengembangkan perkebunannya dan secara tidak langsung dapat menghijaukan Bumi ini untuk mengurangi efek Rumah Kaca ( GLOBAL WARMING ).
Dan yang paling kita kagum.. karena tidak semua orang bisa melakukannya yaitu ke ramah tamahan / kelemah lembutan beliau dalam bersikap, bahkan setiap orang yang datang ia anggap seperti saudara dan sesekali kalau kita pulang dibawain oleh-oleh,
luar .. biasa… .Bisa anda buktikan sendiri kalau berlibur ke Kebun Raya Cibodas / start point pendakian Gede Pangrango .
Saya teringat sebuah hadist sbb ;
“ Tidak termasuk beriman seseorang diantara kamu , jika ia tidak mencintai saudaranya seperti ia mencintai dirinya sendiri “ ( Al-Hadist ).
Demikian kisah singkat dari sosok MANG IDI, Terima kasih dan semoga bermanfa’at…
Wassalamualaikum,
Nandang Surachman
No comments:
Post a Comment